Download as pptx, pdf, or txt
Download as pptx, pdf, or txt
You are on page 1of 37

Pertemuan 3

1. Reference Achitecture Model for Industry –


(RAMI 4.0)
2. Industrial Internet Reference Architecture,
(IIRA)
3. Arsitektur Tiga Tier
4. Perangkat Keras Edge Tier
• Sensor
• Aktuator
• RFID
The Internet of Things and Services

Smart Home
Smart Building Smart

Smart Meter Factory

Industrie 4.0

Health-
care

Smartphone
Smart Devices

Smart Mobility Smart Grid

Graphics © Bosch Rexroth AG


1. Reference Achitecture Model for Industry –
(RAMI 4.0)
RAMI 4.0 is a three-dimensional map showing how to approach the issue of
Industrie 4.0 in a structured manner.

RAMI 4.0 ensures that all participants involved in Industrie 4.0 discussions
understand each other.

Graphics © Plattform Industrie 4.0 and ZVEI


RAMI 4.0 - Benefits
RAMI 4.0 is a SERVICE-ORIENTED ARCHITECTURE.
RAMI 4.0 combines all elements and IT components in a layer and life cycle
model.
RAMI 4.0 breaks down complex processes into easy-to-grasp packages, including
data privacy and IT security.

Graphics © Plattform Industrie 4.0 and ZVEI


Axis 1 – Hierarchy: The Factory

Entreprise The Old World: Industrie 3.0

Work • Hardware-based structure


Centers
• Functions are bound to hardware
• Hierarchy-based communication
Station
• Product is isolated
Control
Device

Field Device

Product

Graphics © Anna Salari, designed by freepik


Axis 1 – Hierarchy: The Factory

The New World: Industrie 4.0 Connected


World

• Flexible systems and machines


• Functions are distributed
throughout the network
• Participants interact across
hierarchy levels Smart
Factory
• Communication among all
participants
• Product is part of the
network

Smart
Products
Graphics © Anna Salari, designed by freepik
Axis 2 – Product Life Cycle

The Product: From the First Idea to the Scrapyard


.

Maintenance Maintenance
Development Usage Production Usage
Typ Instance
e

Construction Plan: Construction Plan: Production: Facility


Development Software Updates Product Management:
Construction Instruction Manual Data Usage
Computer Simulation Maintenance Cycles Serial Service
Prototype … Number Maintenance
… … Recycling
Scrapping …

Graphics: Product Life Cycle, RAMI 4.0 © Plattform Industrie 4.0 and ZVEI, Additions by Dr. Peter Adolphs
Axis 3 – Layers

Business Organisation and Business Processes

Functional Functions of the


Asset

Information Necessary Data

Communication Access to Information

Integration Transition from Real to Digital World

Asset Physical Things in the Real World

Grafik © Plattform Industrie 4.0 und ZVEI, Piktogramme © Anna Salari, designed by freepik
Reference Architectural Model Industrie 4.0 (RAMI 4.0)

Architecture Hierarchy
Business Processes
Digital World

Functions

Data

Communication

Digitalization
Real

Physical Things

Product Life Cycle

Development, Production / Sales, Service

A Solution Space with a Coordinate System for Industrie 4.0

Graphics RAMI 4.0 © Plattform Industrie 4.0 and ZVEI, Graphics: © Anna Salari, designed by freepik
Integration Industri 4.0
• Each physical thing has its own administration shell.
• Several assets can form a thematic unit with a common administration
shell, several thematic units ...

Station Control Device Field Device

Graphics © Anna Salari, designed by freepik, Administration Shell © ZVEI SG Modelle und Standards
2. Industrial Internet Reference Architecture, (IIRA)
Functional domains
• five aspects: control, operation, information,
application and business.
• The control domain is the key to realize the
interaction between the information world and
the physical world.
• The information domain has the function of
data collection, analysis and distribution,
which is the core driver of other module
optimization.
• Crosscutting functions which may require
consistent consideration across the viewpoints
• Trustworthiness is the degree of confidence
one has that the system performs as expected in
respect to all the key system characteristics in the
face of environmental disruptions, human errors,
system faults and attacks
3. Implementasi IoT Industri
Perangkat keras dari
Edge Tier yang
berhubungan
langsung dengan OT
(Things) terdiri dari:
(a) sensor,
(b) aktuator,
(c) RFID, dan
(d) Edge Gateway.
4. Smart Sensor IOT
Sensor adalah suatu peralatan elektronik yang digunakan untuk
mendeteksi dan mengamati aktivitas fisik serta meneruskan
pemberitahuan / sinyal ke alat kendali listrik lainnya. Dengan kata
lain sensor adalah suatu alat elektronik yang dapat mengubah
energi dari satu bentuk ke bentuk lainnya.
5. Aktuator

Sama seperti sensor, aktuator masuk dalam keluarga


transduser yaitu perangkat yang mengkonversi
perubahan fisik seperti tekanan menjadi sinya elektrik
atau sebaliknya. Aktuator mengkonversi sinyal elektrik
(sinyal digital) menjadi besaran fisik. Dalam sistem IoT,
aktuator umumnya digunakan untuk mengeksekusi
tindakan pengaturan (control) dengan menggunakan
tenaga.
Motor DC

Motor DC merupakan sebuah mesin yang berfungsi untuk


mengubah tenaga listrik arus searah menjadi gerak atau energi
mekanik
Motor AC

Motor AC sebuah motor yang berfungsi mengubah arus listrik


menjadi energi mekanik melalui rotor yang ada didalamnya.
Motor listrik AC tidak terpengaruh oleh kutub positif atau kutub
negative.
Servo Motor

Servo Motor adalah sebuah perangkat atau actuator putar


(motor) yang dirancang dengan system control umpan balik loop
tertutup (servo), sehingga dapat di set up atau diatur untuk
menentukan dan memastikan posisi sudut dari poros output motor.
Stepper Motor.

Stepper motor adalah


motor arus
searah (DC) yang
bergerak berputar dalam
langkah
tetap. Langkahnya dapat
diatur, misalnya 6 langkah
dalam satu putaran. Motor
dilengkapi dengan
beberapa
pasang koil yang akan
memutar sumbu bila dialiri
listrik, lihat Gambar 1.12
Solenoid
Solenoid adalah perangkat elektromagnet
yang bila diarusi listrik akan menggerakkan atau
mendorong sumbu yang bisa digunakan sebagai tombol
ON dan OFF
Pneumatic

Aktuator pneumatic adalah actuator yang memanfaatkan udara


bertekenan menjadi gerakan mekanik. Dengan memberikan
udara bertekenan pada sisi permukaan piston sesuai dengan
gerak pistonnya.
Pneumatic Tunggal Dan Ganda
Hidrolik

Aktuator hidrolik merupakan actuator yang memanfaatkan aliran


fluida/oli bertekenan menjadi gerakan mekanik. Sama seperti
halnya pada sitem pneumatic, actuator hidrolik dapat berupa
silinder tapi inputannya hidrolik.
6. RFID
RFID adalah singkatan dari Radio Frequency Identification, atau Pengenal Frekuesi
Radio. Sama dengan Barcode berfungsi sebagai identifikasi produk
atau “things” yang menggunakannya. RFID terdiri dari dua bagian: (a) Tag; dan (b)
Reader atau interogator.
Gambar 1.16 menunjukkan RFID yang sudah diintegrasikan dengan sistem IoT. Bila
Tag melewati area yang masih dalam jangkauan megnet dari Reader,
maka data yang tersimpan di Tag akan terbaca oleh Reader. Tag ada dua jenis, yaitu
Tag yang dilengkapi dengan baterai dan yang tidak dengan baterai.
Penggunaan RFID di lingkungan manufaktur diawali di pengelolaan logistik dan
supply chain.
RFID (2)

Data-data yang diperoleh oleh sensor, RFID atau sumber


lain dari “Things” atau Operation Technology (OT) dialirkan
dalam satu jaringan terdekat (proximity network). Data ini
sangat beragam, baik karena jenisnya maupun karena
masing-masing vendornya berbeda. Dari data OT ini harus
ditransformasikan terlebih dahulu menjadi data yang dapat
diolah menjadi informasi dalam sistem IT. Untuk itu
dibutuhkan semacam jembatan, itulah yang dinamakan
Edge Gateway
Edge Computing
7. Konektivitas dan Protokol

Sistem IoT yang terbangun tidak akan dapat bekerja


bila tidak terkoneksi dengan baik yaitu tersambung
sesuai dengan protokol. Konsorsium IIoT membuat
framework untuk koneksi IoT di idnustri, sebagaimana
ditujukkan dalam Gambar 1.20, (Lin, et al, 2017).

You might also like